• Latest
  • Trending
  • All
Pungli di Objek Wisata Berastagi Resahkan Wisatawan, Mobil Tumpangan Wartawan Dikejar dan Digantungi OTK

Pungli di Objek Wisata Berastagi Resahkan Wisatawan, Mobil Tumpangan Wartawan Dikejar dan Digantungi OTK

6 April 2025
Pisah Sambut Kapolsek Pancur Batu Digelar Sederhana dan Penuh Keakraban

Pisah Sambut Kapolsek Pancur Batu Digelar Sederhana dan Penuh Keakraban

22 Januari 2026
Kasus Penganiayaan Josnico Tarigan, Unit Reskrim Polsek Pancur Batu Lengkapi P19 Jaksa

Kasus Penganiayaan Josnico Tarigan, Unit Reskrim Polsek Pancur Batu Lengkapi P19 Jaksa

22 Januari 2026
Brimob Polda Sumut dan BNN Gerebek Kampung Narkoba di Percut Sei Tuan

Brimob Polda Sumut dan BNN Gerebek Kampung Narkoba di Percut Sei Tuan

22 Januari 2026
Sejak Era Ikbal hingga Yos, Kejari Madina Tak Kunjung Tetapkan Tersangka Kasus Korupsi Smart Village

Sejak Era Ikbal hingga Yos, Kejari Madina Tak Kunjung Tetapkan Tersangka Kasus Korupsi Smart Village

22 Januari 2026
Hampir Dua Tahun, Laporan Mantan Polisi di Polda Sumut Tak Kunjung Diproses

Hampir Dua Tahun, Laporan Mantan Polisi di Polda Sumut Tak Kunjung Diproses

22 Januari 2026
Karutan Labuhan Deli Bantah Isu Jual Beli Kamar di Rutan

Karutan Labuhan Deli Bantah Isu Jual Beli Kamar di Rutan

22 Januari 2026
Hadiri Pelantikan DPD SPMI, Wakapolres Karo: Jadilah Mitra Strategis Kamtibmas

Hadiri Pelantikan DPD SPMI, Wakapolres Karo: Jadilah Mitra Strategis Kamtibmas

22 Januari 2026
Wanita Menyamar Jadi Pelayat, Curi Uang Duka di Rumah Korban Kecelakaan KA

Wanita Menyamar Jadi Pelayat, Curi Uang Duka di Rumah Korban Kecelakaan KA

22 Januari 2026
Pulang dari Pesta, 8 Orang Penumpang Avanza Tewas, Ini Identitasnya

Pulang dari Pesta, 8 Orang Penumpang Avanza Tewas, Ini Identitasnya

22 Januari 2026
Rico Waas Serahkan SPPT PBB 2026 Lebih Awal, Siapkan Anggaran Pembangunan Kota Medan

Rico Waas Serahkan SPPT PBB 2026 Lebih Awal, Siapkan Anggaran Pembangunan Kota Medan

22 Januari 2026
Rico Waas Apresiasi Bapenda, Optimistis Target PAD Medan 2026 Tercapai

Rico Waas Apresiasi Bapenda, Optimistis Target PAD Medan 2026 Tercapai

22 Januari 2026
Syahdin Setia Budi Pane Pimpin Disnaker Deli Serdang

Syahdin Setia Budi Pane Pimpin Disnaker Deli Serdang

22 Januari 2026
Kamis, Januari 22, 2026
  • Login
HarianStar.com
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL
No Result
View All Result
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL
No Result
View All Result
HarianStar.com
No Result
View All Result
Home NUSANTARA

Pungli di Objek Wisata Berastagi Resahkan Wisatawan, Mobil Tumpangan Wartawan Dikejar dan Digantungi OTK

by Yunsigar
6 April 2025
in NUSANTARA
Pungli di Objek Wisata Berastagi Resahkan Wisatawan, Mobil Tumpangan Wartawan Dikejar dan Digantungi OTK
FacebookWhatsappTelegram

KARO (HARIANSTAR.COM) – Pungutan liar (pungli) kembali menggila dan meresahkan wisatawan.

Bahkan mobil tumpangan wartawan Metro24 yang hendak berkunjung ke objek wisata Pemandian Air Panas di Kecamatan Berastagi dipanjati dan di hadang kedua OTK .

Baca Juga

Hampir Dua Tahun, Laporan Mantan Polisi di Polda Sumut Tak Kunjung Diproses

Karutan Labuhan Deli Bantah Isu Jual Beli Kamar di Rutan

Rico Waas Serahkan SPPT PBB 2026 Lebih Awal, Siapkan Anggaran Pembangunan Kota Medan

Ada beberapa kawanan OTK dengan gaya premanisme menghadang mobil – mobil yang hendak masuk ke wisata pemandian air panas Jalan Daulu Berastagi Kabupaten Karo, Minggu (6/4/2025).

Hal itu bukan kali ini saja. Bahkan sudah sering terjadi unggahan video terkait pungutan liar di tempat itu yang viral. Namun sampai saat ini kumpulan berpakaian preman itu tak perduli, tetap saja melakukan aksi pungli bagi wisata yang hendak masuk kedalam wisata itu.

Kini korban mereka tak lain seorang wartawan yang hendak masuk ke wisata itu, dihadang dua orang OTK yang mengaku sebagai pekerja dari Dinas Parawisata Kabupaten Tanah Karo.

“Sangat di sayangkan kedua OTK yang menghadang wartawan , yang mengaku sebagai pekerja dari Dinas Parawisata Tanah Karo, tidak mampu tunjukan surat izin tugas mereka mengenai pengutipan distribusi kepada wisatawan,” cetus Rudi.

“Mereka seperti kawanan perampok, mereka mengejar dan memanjat mobil tumpangan saya, dan OTK itu menjerit – jerit untuk menghentikan mobil wartawan. Bahkan salah seorang OTK yang lain mengejar dengan mengenderai sepeda motor metik dan menghadang mobil wartawan. Saat itu sangat mengerikan seperti dua orang yang tak di kenal itu seperti hendak mau merampok kami, mereka sangat kasar meminta agar membayar iuran distribusi bagi yang masuk kepemandian air panas itu,” ujar wartawan tersebut

“Kami petugas dari Dinas Parawisata. Jadi kau harus ikut aturan yang kami buat, jangan sampai kau ku buat susah. Ini wilayah saya, meski siapapun wartawan kami tak perduli dan tak takut yang penting harus bayar -bayar,” ujar kedua OTK di lokasi pintu masuk lokasi pemandian air panas Daulu.

Salah satunya video yang diunggah pada Minggu, 6 April 2025.

Kejadian ini mengingatkan kembali kepada deklarasi anti pungutan liar yang disosialisasikan secara langsung oleh pihak Pemerintah Kabupaten Karo.

Namun, pada kenyataannya aksi pungli ini malah kembali terjadi dan menyebabkan pengunjung merasa kebingungan terkait biaya tiket masuk yang sudah ditetapkan oleh pemerintah setempat.

Mengingat kondisi libur di hari Raya Idul Fitri, para oknum pungli memanfaatkan momen ini untuk mengambil keuntungan yang lebih besar.

Terpisah salah seorang Polisi yang bertugas di simpang Daulu Kecamatan Berastagi berpangkat Ipda sempat di wawancara oleh wartawan di lokasi pintu masuk tempat wisata Air Panas di Jalan Daulu Kecamatan Berastagi.

Polisi yang berpangkat Ipda tersebut hanya mengatakan bahwa mereka di tugaskan untuk pengutipan distribusi. Namun pihak pengutipan tidak ada yang bertugas dari pihak Dinas Parawisata Kabupaten Karo. (R4-TK)

Post Views: 249
Tags: BerastagiDigantungiDikejarMobil TumpanganObjek WisataOTKPungliResahkan WisatawanWartawan
ShareSendShare
Yunsigar

Yunsigar

Baca Juga

Hampir Dua Tahun, Laporan Mantan Polisi di Polda Sumut Tak Kunjung Diproses
NUSANTARA

Hampir Dua Tahun, Laporan Mantan Polisi di Polda Sumut Tak Kunjung Diproses

22 Januari 2026
Karutan Labuhan Deli Bantah Isu Jual Beli Kamar di Rutan
NUSANTARA

Karutan Labuhan Deli Bantah Isu Jual Beli Kamar di Rutan

22 Januari 2026
Rico Waas Serahkan SPPT PBB 2026 Lebih Awal, Siapkan Anggaran Pembangunan Kota Medan
NUSANTARA

Rico Waas Serahkan SPPT PBB 2026 Lebih Awal, Siapkan Anggaran Pembangunan Kota Medan

22 Januari 2026
Rico Waas Apresiasi Bapenda, Optimistis Target PAD Medan 2026 Tercapai
NUSANTARA

Rico Waas Apresiasi Bapenda, Optimistis Target PAD Medan 2026 Tercapai

22 Januari 2026
Syahdin Setia Budi Pane Pimpin Disnaker Deli Serdang
NUSANTARA

Syahdin Setia Budi Pane Pimpin Disnaker Deli Serdang

22 Januari 2026
Bupati Padang Lawas Hadiri Tradisi Penyambutan Bintara Remaja Polri di Mapolres Padang Lawas
NUSANTARA

Bupati Padang Lawas Hadiri Tradisi Penyambutan Bintara Remaja Polri di Mapolres Padang Lawas

22 Januari 2026
Load More
HarianStar.com

Copyright © 2022 HARIANSTAR*

Navigate Site

  • REDAKSI
  • KONTAK
  • PEDOMAN SIBER
  • KODE ETIK JURNALISTIK
  • DISCLAIMER
  • TENTANG KAMI
  • INDEKS

Follow Us

No Result
View All Result
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL

Copyright © 2022 HARIANSTAR*

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In