Empat Pelaku Curanmor Spesialis Masjid Diamankan Polsek Medan Sunggal
MEDAN (HARIANSTAR.COM) - Dua tersangka pencurian kendaraan bermotor (curanmor), ditembak personel Polsek Medan Sunggal karena melawan ketika ditangkap. Sedangkan dua tersangka lagi ditangkap tanpa perlawanan. Kasus curanmor itu masih dikembangkan ...
Read more






































