• Latest
  • Trending
  • All
Gubernur Bobby Berikan Bantuan 1 Truk Logistik untuk warga Terdampak Banjir di Langkat

Gubernur Bobby Berikan Bantuan 1 Truk Logistik untuk warga Terdampak Banjir di Langkat

6 Desember 2025
Polres Langkat Amankan Kunjungan Kerja Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan RI di Langkat

Polres Langkat Amankan Kunjungan Kerja Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan RI di Langkat

28 Januari 2026
Pemkab Karo Laksanakan Penertiban dan Penataan Pedagang Pusat Pasar Berastagi Secara Berkelanjutan

Pemkab Karo Laksanakan Penertiban dan Penataan Pedagang Pusat Pasar Berastagi Secara Berkelanjutan

28 Januari 2026
Pabrik Sandal Swallow Medan Terbakar, Korban Jiwa Nihil

Labfor Polda Sumut Selidiki Penyebab Kebakaran Pabrik Sandal Swallow

28 Januari 2026
Alami KDRT, Ketua Srikandi GIAN Laporkan Suami ke Polrestabes Medan

Alami KDRT, Ketua Srikandi GIAN Laporkan Suami ke Polrestabes Medan

28 Januari 2026
Dukung Program MBG, Polsek Mardingding Hadiri Launching SPPG di Buluh Pancur

Dukung Program MBG, Polsek Mardingding Hadiri Launching SPPG di Buluh Pancur

28 Januari 2026
Dorong Jeruk Karo Mendunia, Pemkab Karo Bahas Hilirisasi Berbasis Smart Cold Storage

Dorong Jeruk Karo Mendunia, Pemkab Karo Bahas Hilirisasi Berbasis Smart Cold Storage

28 Januari 2026
Kasus Dugaan Penyalahgunaan KKPD, Mahasiswa Desak Pemecatan Camat Medan Maimun

Kasus Dugaan Penyalahgunaan KKPD, Mahasiswa Desak Pemecatan Camat Medan Maimun

28 Januari 2026
Wujudkan Jaminan Kesehatan, Bupati Karo Terima Penghargaan UHC Award 2026 di Jakarta

Wujudkan Jaminan Kesehatan, Bupati Karo Terima Penghargaan UHC Award 2026 di Jakarta

28 Januari 2026
Pabrik Sandal Swallow Medan Terbakar, Korban Jiwa Nihil

Pabrik Sandal Swallow Medan Terbakar, Korban Jiwa Nihil

28 Januari 2026
Pemkab Padang Lawas Raih UHC Award 2026 Kategori Madya

Pemkab Padang Lawas Raih UHC Award 2026 Kategori Madya

28 Januari 2026
Soal UHC Pasien Bayi yang Ditagih Pembiayaan, Ini Klarifikasi RS Adam Malik dan Sikap Dinkes Sumut

Soal UHC Pasien Bayi yang Ditagih Pembiayaan, Ini Klarifikasi RS Adam Malik dan Sikap Dinkes Sumut

28 Januari 2026
Rebut Kode Redeem FF 28 Januari 2026! Banyak Bundel Menarik   

Rebut Kode Redeem FF 28 Januari 2026! Banyak Bundel Menarik  

28 Januari 2026
Kamis, Januari 29, 2026
  • Login
HarianStar.com
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL
No Result
View All Result
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL
No Result
View All Result
HarianStar.com
No Result
View All Result
Home NUSANTARA

Gubernur Bobby Berikan Bantuan 1 Truk Logistik untuk warga Terdampak Banjir di Langkat

by Zulham
6 Desember 2025
in NUSANTARA
Gubernur Bobby Berikan Bantuan 1 Truk Logistik untuk warga Terdampak Banjir di Langkat
FacebookWhatsappTelegram

LANGKAT (HARIANSTAR.COM) – Gubernur Sumatera Utara Bobby Afif Nasution meninjau lokasi penampungan masyarakat terdampak banjir di Dusun III, Desa Air Hitam, Kecamatan Gebang, Kabupaten Langkat, Jumat (5/12/2025) malam.  Dalam kunjungan itu, Bobby Nasution menyerahkan satu truk bantuan logistik berupa beras, popok bayi, air mineral dan lainnya. Bantuan tersebut diharapkan bisa dimanfaatkan masyarakat dalam memenuhi kebutuhan terjadi selama banjir terjadi.

Dibantu personel TNI, bantuan tersebut diturunkan satu persatu dan disusun rapi di tempat penampungan sementara yang berupa Lapangan Futsal.

Baca Juga

Polres Langkat Amankan Kunjungan Kerja Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan RI di Langkat

Pemkab Karo Laksanakan Penertiban dan Penataan Pedagang Pusat Pasar Berastagi Secara Berkelanjutan

Dukung Program MBG, Polsek Mardingding Hadiri Launching SPPG di Buluh Pancur

 Tak sekadar hanya memberikan bantuan, Gubernur juga melakukan dialog dengan warga terkait apa yang diperlukan selama pengusian..

Dalam dialog tersebut, salah satu permintaan warga segera menangani tanggul yang jebol. Sebab, salah satu penyebab banjir yang terjadi saat ini akibat tanggul yang jebol. Mendengar keluhan tersebut Bobby Nasution pun akan segera melakukan perbaikan tanggul yang jebol. “Kami akan segera perbaiki tanggul yang jebol agar daerah ini tidak lagi banjir,” ungkap Bobby.

Sementara itu, salah satu warga Dusun III, Desa Air Hitam, Kecamatan Gebang, Heri Situmorang mengatakan, mereka sudah seminggu berada di lokasi pengusian ini akibat rumah mereka masih terendam.

“Sudah seminggu kami disini. Kami berharap air segera surut. Sebab, kami juga khawatir meninggalkan rumah terlalu lama,” ungkapnya.

Ia menjelaskan, tingginya debit air saat ini akibat tanggul jebol dan juga derasnya hujan beberapa waktu lalu.

“Ini air mulai surut. Makanya, sudah ada beberapa warga yang kembali ke rumah masing masing. Beberapa hari lalu air cukup tinggi. Bahkan, sampai menyentuh atap rumah,” jelasnya.

Ia menambahkan, 95% warga Desa Air Hitam ini mengungsi ke tempat yang lebih tinggi untuk menyelamatkan diri saat banjir. “Di Desa ini ada beberapa lokasi pengungsian. Ada di sini, Bukit Pasir dan lainnya. Air cukup tinggi kemarin. Kami, berharap air segera surut dan kami bis pulang ke rumah kali lagi. Sejauh ini untuk kebutuhan pokok masih aman,” tambahnya. (red)

Post Views: 38
Tags: BanjirBobby NasutionLogistik
ShareSendShare
Zulham

Zulham

Baca Juga

Polres Langkat Amankan Kunjungan Kerja Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan RI di Langkat
NUSANTARA

Polres Langkat Amankan Kunjungan Kerja Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan RI di Langkat

28 Januari 2026
Pemkab Karo Laksanakan Penertiban dan Penataan Pedagang Pusat Pasar Berastagi Secara Berkelanjutan
NUSANTARA

Pemkab Karo Laksanakan Penertiban dan Penataan Pedagang Pusat Pasar Berastagi Secara Berkelanjutan

28 Januari 2026
Dukung Program MBG, Polsek Mardingding Hadiri Launching SPPG di Buluh Pancur
NUSANTARA

Dukung Program MBG, Polsek Mardingding Hadiri Launching SPPG di Buluh Pancur

28 Januari 2026
Dorong Jeruk Karo Mendunia, Pemkab Karo Bahas Hilirisasi Berbasis Smart Cold Storage
NUSANTARA

Dorong Jeruk Karo Mendunia, Pemkab Karo Bahas Hilirisasi Berbasis Smart Cold Storage

28 Januari 2026
Kasus Dugaan Penyalahgunaan KKPD, Mahasiswa Desak Pemecatan Camat Medan Maimun
HUKUM&KRIMINAL

Kasus Dugaan Penyalahgunaan KKPD, Mahasiswa Desak Pemecatan Camat Medan Maimun

28 Januari 2026
Wujudkan Jaminan Kesehatan, Bupati Karo Terima Penghargaan UHC Award 2026 di Jakarta
NUSANTARA

Wujudkan Jaminan Kesehatan, Bupati Karo Terima Penghargaan UHC Award 2026 di Jakarta

28 Januari 2026
Load More
HarianStar.com

Copyright © 2022 HARIANSTAR*

Navigate Site

  • REDAKSI
  • KONTAK
  • PEDOMAN SIBER
  • KODE ETIK JURNALISTIK
  • DISCLAIMER
  • TENTANG KAMI
  • INDEKS

Follow Us

No Result
View All Result
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL

Copyright © 2022 HARIANSTAR*

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In