• Latest
  • Trending
  • All
Dana 200 Triliun Disalurkan Ke Himbara untuk Geliatkan Ekonomi, Ujung Tombak Keberhasilannya Ada di Perbankan

Dana 200 Triliun Disalurkan Ke Himbara untuk Geliatkan Ekonomi, Ujung Tombak Keberhasilannya Ada di Perbankan

18 September 2025
Bupati Palas Serahkan SK Dan Penandatanganan Kontrak Kerja 15 Orang PPPK Serta Seorang dari IPDN

Bupati Palas Serahkan SK Dan Penandatanganan Kontrak Kerja 15 Orang PPPK Serta Seorang dari IPDN

17 Oktober 2025
Wabup Asahan Tegaskan PPID Harus Berfungsi Nyata dan Jadikan Medsos Sebagai Sarana Pelayanan Publik

Wabup Asahan Tegaskan PPID Harus Berfungsi Nyata dan Jadikan Medsos Sebagai Sarana Pelayanan Publik

17 Oktober 2025
4.900 Pekerja Rentan di Asahan Terima Kartu BPJS Ketenagakerjaan dari Wakil Bupati Rianto

4.900 Pekerja Rentan di Asahan Terima Kartu BPJS Ketenagakerjaan dari Wakil Bupati Rianto

17 Oktober 2025
BSI Raih Penghargaan Mandaya Award 2025 Atas Dedikasi dan Kontribusi dalam Pemberdayaan Masyarakat

BSI Raih Penghargaan Mandaya Award 2025 Atas Dedikasi dan Kontribusi dalam Pemberdayaan Masyarakat

16 Oktober 2025
Spoiler One Piece Chapter 1163: Pengkhianatan dan Kejatuhan Rocks D Xebec?

Spoiler One Piece Chapter 1163: Pengkhianatan dan Kejatuhan Rocks D Xebec?

16 Oktober 2025
Lurah Didorong ke Parit saat Bongkar Polisi Tidur, Pelaku Diamankan Polsek Medan Timur

Lurah Didorong ke Parit saat Bongkar Polisi Tidur, Pelaku Diamankan Polsek Medan Timur

16 Oktober 2025
Soal Plasma, KP HSB : Perlakuan Khusus Pemkab Madina Terhadap PT Rendi Hingga Kotak Katik Koperasi

Soal Plasma, KP HSB : Perlakuan Khusus Pemkab Madina Terhadap PT Rendi Hingga Kotak Katik Koperasi

16 Oktober 2025
Sisir Lokasi Rawan Tawuran, Polisi Tangkap 5 Pelaku Narkoba

Sisir Lokasi Rawan Tawuran, Polisi Tangkap 5 Pelaku Narkoba

16 Oktober 2025
Sekdakab Palas Buka Rapat Forum Diskusi Penyusunan RAD TBC Kabupaten Palas 2025-2029

Sekdakab Palas Buka Rapat Forum Diskusi Penyusunan RAD TBC Kabupaten Palas 2025-2029

16 Oktober 2025
Tarung Drajat Sumut Tambah 2 Medali di PON Bela Diri

Tarung Drajat Sumut Tambah 2 Medali di PON Bela Diri

16 Oktober 2025
TP PKK Kabupaten Palas Sosialisasi Penyusunan Renstra dan Saran Tindak Terhadap Isu Strategis Posyandu Enam Bidang SPM

TP PKK Kabupaten Palas Sosialisasi Penyusunan Renstra dan Saran Tindak Terhadap Isu Strategis Posyandu Enam Bidang SPM

16 Oktober 2025
Siap Bersinergi, Bupati Palas Terima Silaturahmi PT. PLN ULP Sibuhuan, UP3 Padang Sidempuan

Siap Bersinergi, Bupati Palas Terima Silaturahmi PT. PLN ULP Sibuhuan, UP3 Padang Sidempuan

16 Oktober 2025
Jumat, Oktober 17, 2025
  • Login
HarianStar.com
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL
No Result
View All Result
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL
No Result
View All Result
HarianStar.com
No Result
View All Result
Home EKONOMI

Dana 200 Triliun Disalurkan Ke Himbara untuk Geliatkan Ekonomi, Ujung Tombak Keberhasilannya Ada di Perbankan

by Abi
18 September 2025
in EKONOMI, HEADLINE
Dana 200 Triliun Disalurkan Ke Himbara untuk Geliatkan Ekonomi, Ujung Tombak Keberhasilannya Ada di Perbankan
FacebookWhatsappTelegram

MEDAN (HARIANSTAR.COM) – Langkah Menteri keuangan Purbaya Yudhi sadewa dalam menstimulan ekoomi dengan mengalokasikan dana SAL (saldo anggaran lebih) ke sistem perbankan khusunya Himbara disinyalir menjadi beban berat buat perbankan.

Bagi Sumatera Utara yang memiliki basis komoditas unggulan seperti sawit maupun karet sepertinya kurang mampu untuk menyerap dana yang parkir di Himbara tersebut.

Baca Juga

BSI Raih Penghargaan Mandaya Award 2025 Atas Dedikasi dan Kontribusi dalam Pemberdayaan Masyarakat

Spoiler One Piece Chapter 1163: Pengkhianatan dan Kejatuhan Rocks D Xebec?

Lurah Didorong ke Parit saat Bongkar Polisi Tidur, Pelaku Diamankan Polsek Medan Timur

Hal itu disampaikan Gunawan Benjamin, Pengamat Ekonomi, Sumatera Utara di Medan, Kamis (18/9/2025) siang.

Gunawan menambahkan, ada banyak perusahaan yang sebenarnya memiliki platform pinjaman yang belum terealisasikan atau dikenal dengan istiliah undisbursed loan. Termasuk juga dana KUR yang kabarnya tidak maksimal diserap masyarakat.

Bahkan, sejumlah perusahaan karet yang mengalami kesulitan bahan baku hingga yang mengalami kesulitan operasional juga pada dasarnya tidak mengalami masalah dari sisi permodalan. Bahkan banyajk perusahaan pengolahan karet (hilir) yang mengeluhkan lemahnya penjualan atau permintaan produknya, ujarnya.

Dikatakannya, tidak melihat ada urgensi serius perusahan-perusahaan di Sumut yang membutuhkan permodalan besar. Karena perbankan pada dasarnya selama ini sudah menyediakan permodalan yang diperuntukan bagi perusahaan.

“Kebijakan penggelontoran dana 200 T oleh pemerintah justru memungkinkan untuk disalurkan kepada koperasi desa merah putih, dapur MBG (makan bergizi gratis), property seperti penyediaan rumah bersubsidi (FLPP) atau justru balik lagi (parkir) ke surat hutang pemerintah, “ungkap Gunawan.

Ditengah gelontoran dana jumbo pemerintah ke perbankan, saya meyakini juknis internal untuk menggelontorkan anggaran ke Kopdes dan MBG sudah dimiliki oleh masing-masing perbankan. Namun bukan tidak mungkin perbankan kesulitan dalam melakukan menyalurkan pembiayaan mengingat sektor yang dibiayai ini adalah sektor baru di dunia perbankan.

“Kopdes yang lebih disukai oleh perbankan untuk dibiayai adalah Kopdes yang bergerak di sektor pertanian. Tantangannya adalah sekalipun Kopdes itu memiliki lini bisnis yang diharapkan mampu mendorong geliat ekonomi di sektor pertanian. Namun Bank sudah terbiasa memberikan pembiayaan dengan pengalaman usaha minimal dua tahun. Bayangkan jika Kopdes yang baru berdiri harus dibiayai”, jelasnya.

Tentunya,lanjut Gunawan Bank harus berpikir keras untuk memastikan bahwa Kopdes yang dibiayai nantinya mampu hidup dan memanfaatkan pembiayaan yang didapat. Berbeda dengan dapur MBG yang justru memiliki bantalan (jaminan) dari anggaran pemerintah. Tentunya cash flow dapur MBG masih dibackup dengan alokasi anggaran pemerintah.

“Jika anggaran 200 T sebagian masuk ke sektor property, katakanlah untuk rumah subsidi atau FLPP (fasilitas likuiditas pembiayaan perumahan). Sektor ini jika mendapatkan gelontoran dana dari Himbara berpeluang mendorong geliat di sektor lain seperti penjualan ritel dan eceran. Bagus dalam mendorong geliat perekonomian. Sementara tantangannya adalah bagaimana mendorong belanja masyarakat untuk membeli rumah ditengah tekanan pengeluaran saat ini, “paparnya.

Disebutkan Gunawan minat masyarakat selalu ada untuk membeli rumah, tetapi bicara kemampuan ini hal yang lebih menentukan. Dalam hal ini daya beli yang harus diperbaiki, atau kalau berani pemerintah berikan subsidi bunga yang lebih besar. Meskipun belum jaminan jika kedua dilakukan penyaluran pembiayaan ini akan berjalan mulus sesuai harapan perbankan.

Nah dari sekian banyak sektor tersbeut, kucuran dana jumbo pemerintah justru berpeluang parkir di surat utang pemerintah. Ini bisa terjadi jika perbankan mulai kesulitan menyalurkan pembiayaan ke sektor produktif. Jadi keberhasilan pengalihan dana 200 T ke Himbara untuk menggeliatkan ekonomi bertumpu pada keberhasilan Perbankan itu sendiri atau Himbara, pungkasnya. (Abi)

Post Views: 594
Tags: Dana 200 TriliunDisalurkanEkonomiGeliatkanHimbaraKeberhasilannyaPerbankanUjung Tombak
ShareSendShare
Abi

Abi

Baca Juga

BSI Raih Penghargaan Mandaya Award 2025 Atas Dedikasi dan Kontribusi dalam Pemberdayaan Masyarakat
EKONOMI

BSI Raih Penghargaan Mandaya Award 2025 Atas Dedikasi dan Kontribusi dalam Pemberdayaan Masyarakat

16 Oktober 2025
Spoiler One Piece Chapter 1163: Pengkhianatan dan Kejatuhan Rocks D Xebec?
HEADLINE

Spoiler One Piece Chapter 1163: Pengkhianatan dan Kejatuhan Rocks D Xebec?

16 Oktober 2025
Lurah Didorong ke Parit saat Bongkar Polisi Tidur, Pelaku Diamankan Polsek Medan Timur
HEADLINE

Lurah Didorong ke Parit saat Bongkar Polisi Tidur, Pelaku Diamankan Polsek Medan Timur

16 Oktober 2025
Salah Tangkap, Ketua NasDem Sumut Iskandar ST Diturunkan dari Pesawat Garuda
HEADLINE

Salah Tangkap, Ketua NasDem Sumut Iskandar ST Diturunkan dari Pesawat Garuda

16 Oktober 2025
Pemkab Asahan Perkuat Industri Lokal Lewat Bantuan Sarana dan Prasarana
EKONOMI

Pemkab Asahan Perkuat Industri Lokal Lewat Bantuan Sarana dan Prasarana

16 Oktober 2025
Buruan Rebut Kode Redeem ML Terbaru Hari Ini 16 Oktober 2025
HEADLINE

Buruan Rebut Kode Redeem ML Terbaru Hari Ini 16 Oktober 2025

16 Oktober 2025
Load More
HarianStar.com

Copyright © 2022 HARIANSTAR*

Navigate Site

  • REDAKSI
  • KONTAK
  • PEDOMAN SIBER
  • KODE ETIK JURNALISTIK
  • DISCLAIMER
  • TENTANG KAMI
  • INDEKS

Follow Us

No Result
View All Result
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • LIFESTYLE
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • PENDIDIKAN
  • NASIONAL
    • NUSANTARA
    • SEREMONI
  • INTERNASIONAL

Copyright © 2022 HARIANSTAR*

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In